Definisi Bronchitis
Bronchitis adalah penyakit pernapasan dimana selaput lendir pada saluran-saluran bronchial paru meradang. Ketika selaput yang teriritasi membengkak dan tumbuh lebih tebal, ia menyempitkan atau menutup jalan-jalan udara yang kecil dalam paru-paru, berakibat pada serangan-serangan batuk yang disertai oleh dahak yang tebal dan sesak napas. Penyakit mempunyai dua bentuk: akut (berlangsung kurang dari 6 minggu) dan kronis (kambuh seringkali untuk lebih dari dua tahun). Sebagai tambahan, orang-orang dengan asma juga mengalami peradangan lapisan dari tabung-tabung bronchial yang disebut asthmatic bronchitis.Bronchitis akut bertanggung jawab untuk batuk kering dan produksi dahak yang adakalanya disertai infeksi pernapasan bagian atas. Pada kebanyakan kasus-kasus infeksi berasal dari virus, namun adakalanya ia disebabkan oleh bakteri. Jika sebaliknya anda dalam kesehatan yang baik, selaput lendir akan kembali normal setelah anda telah sembuh dari infeksi awal paru, yang biasanya berlangsung beberapa hari.
Bronchitis kronis adalah kekacauan jangka panjang yang serius yang seringkali memerlukan perawatan medis yang teratur.
Jika anda adalah seorang perokok dan mendapat bronchitis akut, akan lebih sulit untuk anda sembuh. Bahkan satu isapan pada rokok adalah cukup untuk menyebabkan kelumpuhan sementara dari struktur-struktur yang seperti rambut halus dalam paru-paru anda, yang disebut cilia, yang bertanggung jawab untuk menyikat keluar puing-puing, iritan-iritan, dan lendir yang berlebihan.
Jika anda melanjutkan merokok, anda mungkin melakukan kerusakan yang cukup pada cilia ini untuk mencegah mereka dari berfungsi dengan benar, jadi meningkatkan kesempatan-kesempatan anda mengembangkan bronchitis kronis. Pada beberapa perokok-perokok berat, selaputnya terus meradang dan cilia akhirnya berhenti berfungsi semuanya. Tersumbat dengan lendir, paru-paru kemudian menjadi mudah diserang infeksi-infeksi virus dan bakteri, yang melalui waktu mengubah/menyimpangkan dan merusak secara permanen saluran-saluran udara paru. Kondisi permanen ini disebut penyakit rintangan paru kronis atau COPD (chronic obstructive pulmonary disease). Dokter anda dapat melakukan tes pernapasan, yang disebut spirometry, untuk melihat apakah anda telah mengembangkan COPD.
Bronchitis akut adalah sangat umum diantara keduanya anak-anak dan kaum dewasa. Kekacauan sering dapat dirawat secara efektif tanpa bantuan medis dokter. Bagaimanapun, jika anda mempunyai gejala-gejala yang berat/parah atau gigih atau jika anda membatukan darah, anda harus mengunjungi dokter anda. Jika anda menderita dari bronchitis kronis, anda berisiko mengembangkan persoalan-persoalan kardiovaskular serta penyakit-penyakit dan infeksi-infeksi paru yang lebih serius, anda harus dimonitor oleh dokter.
Apa Yang Menyebabkannya ?
Bronchitis akut umumnya disebabkan oleh infeksi-infeksi paru; kira-kira 90% dari infeksi-infeksi ini berasal dari virus, 10% dari bakteri. Bronchitis kronis mungkin disebabkan oleh satu dari beberapa faktor-faktor. Serangan-serangan yang berulang dari bronchitis akut, yang melemahkan dan mengiritasi saluran-saluran udara bronchial melalui waktu, dapat berakibat pada bronchitis kronis.Polusi industri adalah tertuduh lainnya. Bronchitis kronis ditemukan dalam angka-angka yang lebih tinggi daripada normal diantara pekerja-pekerja tambang, pedagang-pedagang biji padi-padian, pembuat-pembuat cetakan metal, dan orang-orang lain yang terus menerus terpapar pada debu. Namun penyebab utama adalah merokok sigaret yang berat dan berjangka panjang, yang mengiritasi tabung-tabung bronchial dan menyebabkan mereka menghasilkan lendir yang berlebihan. Gejala-gejala dari bronchitis kronis juga memburuk oleh konsentrasi yang tinggi dari sulfur dioxide dan polutan-polutan lain di atmosfir.
Ketika Selesma Menjadi Bronchitis
Ketika anda mendapat selesma, apakah ia sering berubah kedalam bronchitis, yang adakalanya disebut chest cold? Adalah penting untuk mengenali apa yang normal dan untuk mengetahui ketika sesuatu yang lebih serius sedang berlangsung. Ini adalah apa yang anda harus ketahui ketika selesma yang buruk itu berubah kedalam bronchitis.Haruskah Saya Memanggil Dokter untuk Batuk ?
Batuk adalah gejala selesma yang umum. Itu adalah cara tubuh menghilangkan dahak atau lendir. Namun jika batuk berlangsung lama setelah selesmanya hilang, kontak dokter anda.Adalah bermanfaat untuk memberitahukan kepada dokter anda berapa lama anda telah mempunyai batuk. Anda juga harus memberitahu dokter apakah segala aktivitas atau paparan nampaknya membuatnya lebih buruk, jika anda mencatat segala perasaan-perasaan berbeda yang lain atau yang tidak biasa, dan jika anda membatukan lendir.
Jika anda membatukan dahak kental yang hijau atau kuning, atau jika anda mencuit-cuit (wheezing), mempunyai demam yang lebih tinggi dari 101° F, mempunyai keringat-keringat malam, atau membatukan darah, anda perlu mencari dokter. Ini mungkin tanda-tanda dari penyakit yang lebih serius yang perlu didiagnosa dan dirawat.
Batuk yang gigih mungkin adalah tanda dari asma. Adakalanya kondisi ini disebut "cough-variant asthma." Cough-variant asthma adalah sangat dibawah terdiagnosa dan terawat. Pemicu-pemicu untuk cough-variant asthma biasanya adalah infeksi-infeksi pernapasan seperti selesma atau flu. Anda mungkin bahkan mempunyai cough-variant asthma dan berpikir batuknya disebabkan oleh alergi. Sampai serangan asma terjadi, anda mungkin tidak menyadari bahwa paru-paru anda terlibat.
Definisi Bronchitis (Chest Cold)
Bronchitis terjadi ketika saluran-saluran udara dalam paru-paru anda meradang dan membuat terlalu banyak lendir. Ada dua tipe dasar dari bronchitis:- Bronchitis Akut adalah lebih umum dan biasanya disebabkan oleh infeksi virus. Bronchitis akut mungkin juga disebut chest cold. Episode-episode dari bronchitis akut dapat dihubungkan ke dan dibuat lebih buruk oleh merokok. Tipe bronchitis ini seringkali digambarkan sebagai lebih buruk daripada selesma yang biasa namun tidak seburuk pneumonia.
- Bronchitis Kronis adalah batuk yang bertahan untuk dua sampai tiga bulan setiap tahun untuk paling sedikit dua tahun. Merokok adalah penyebab yang paling umum dari bronchitis kronis.
Gejala-Gejala Bronchitis
Gejala-gejala bronchitis termasuk yang berikut:
- Batuk yang sering dan menghasilkan lendir
- Kekurangan tenaga
- Suara mencuit-cuit ketika bernapas, yang mungin atau mungkin tidak hadir
- Demam, yang mungkin atau mungkin tidak hadir
Haruskah Saya Memanggil Dokter Untuk Bronchitis ?
Cari dokter anda jika anda mempunyai yang mana saja dari gejala-gejala ini:- Chest cold yang berlangsung lebih dari dua minggu
- Demam yang lebih tinggi dari 102°F
- Batuk yang menghasilkan darah
- Sesak napas atau mencuit-cuit
Merawat Bronchitis Dirumah
Jika anda mempunyai bronchitis anda harus lakukan yang berikut:- Minum cairan-cairan setiap satu sampai dua jam kecuali dokter anda telah membatasi pemasukan cairan anda
- Istirahat
- Jangan merokok
- Bebaskan nyeri-nyeri tubuh dengan meminum aspirin atau acetaminophen. (Jika anda sedang meminum obat-obat lain apa saja, bicara engan dokter anda untuk memastikan aspirin atau acetaminophen tidak mengganggu mereka. Anak-anak harus tidak meminum aspirin).
- Ikuti instruksi-instruksi dokter anda dalam cara-cara untuk membantu membersihkan lendir anda.
- Jika anda membatukan lendir, catat berapa sering anda batuk serta warna dan jumlah dari lendir. Laporkan ini pada dokter anda.
Karena kebanyakan episode-episode dari bronchitis disebabkan oleh virus-virus, antibiotik-antibiotik akan tidak bermanfaat atau diperlukan. Pengecualian-pengecualian adalah bronchitis yang disebabkan oleh infeksi bakteri atau bronchitis pada seseorang yang mempunyai fungsi paru yang terganggu.
Bagaimana Saya Dapat Mengurangi Risiko Mendapatkan Bronchitis ?
- Jangan merokok.
- Jangan mengizinkan orang lain merokok dirumah anda.
- Jauhi dari atau mengurangi waktu anda disekitar benda-benda yang mengiritasi hidung, tenggorokan, dan paru-paru anda, seperti debu atau binatang-binatang kesayangan.
- Jika anda mendapat selesma, istirahat yang banyak.
- Minum obat anda persis seperti yang diberitahu oleh dokter.
- Makan makanan yang sehat.
- Cuci tangan-tangan anda sesering mungkin.
- Jangan berbagi makanan, cangkir-cangkir, gelas-gelas atau alat-alat makan lainnya.
Bagaimana Saya Tahu Jika Saya Mendapatkannya ?
Tes-tes biasanya tidak diperlukan pada kasus bronchitis akut, karena penyakitnya mudah dideteksi dari sejarah medis anda dan pada pemeriksaan. Dokter anda akan hanya menggunakan stethoscope untuk mendengar suara berderik-derik dalam saluran-saluran pernapasan paru bagian atas yang secara khas menyertai persoalan.Pada kasus-kasus bronchitis kronis, dokter akan hampir dengan pasti memperbanyak prosedur-prosedur ini dengan X-ray dada anda untuk memeriksa luas dari kerusakan paru, serta dengan tes-tes fungsi paru untuk mengukur berapa baiknya paru-paru anda bekerja.
Perawatan-Perawatan
Perawatan konvensional untuk bronchitis akut mungkin terdiri dari tindakan-tindakan sederhana seperti mendapatkan istirahat yang banyak, meminum banyak cairan-cairan, menghindari asap rokok dan asap-asap, dan mungkin mendapatkan resep untuk inhaled bronchodilator dan/atau sirup batuk. Pada kasus-kasus yang berat dari bronchitis kronis, steroid-steroid yang diisap atau oral untuk mengurangi peradangan dan/atau suplemen oksigen mungkin diperlukan. Pilihan-pilihan alternatif yang besar membantu menghilangkan ketidaknyamanan yang mendampingi namun tidak merawat infeksi-infeksi.Obat Konvensional
Pada orang-orang yang sehat yang mempunyai paru-paru yang normal dan tidak mempunyai persoalan-persoalan kesehatan yang kronis, antibiotik-antibiotik tidak diperlukan, bahkan ketika infeksinya adalah infeksi bakteri. Batuk yang produktif (menghasilkan dahak) yang datang bersamaan dengan bronchitis akut diharapkan dan, pada kebanyakan kasus-kasus, membesarkan hati; batuk adalah cara tubuh anda menghilangkan lendir yang berlebihan. Bagaimanapun, jika batuk anda benar-benar mengganggu - yaitu, ia menahan anda dari tidur atau begitu gerang sehingga menyakitkan - atau tidak produktif (kering dan berbunyi serak), dokter anda mungkin meresepkan penekan batuk. Pada kebanyakan kasus-kasus, anda harus hanya lakukan segala hal-hal yang biasa anda akan lakukan untuk selesma: Minum aspirin atau acetaminophen untuk kenyamanan dan minum cairan yang banyak.Jika anda mempunyai bronchitis kronis, paru-paru anda adalah rentan pada infeksi-infeksi. Kecuali dokter anda tidak menyarankannya, dapatkan suntikan flu tahunan serta vaksinasi terhadap pneumonia. Vaksin pneumonia secara khas adalah prosedur satu suntikan: satu vaksinasi akan melindungi bertahun-tahun terhadap strain-strain yang umum dari penyakit. Adakalanya suntikan kedua atau suntikan booster diperlukan.
Jangan meminum penekan batuk yang bebas resep (over-the-counter) untuk merawat bronchitis kronis kecuali dokter anda mengarahkan anda untuk melakukannya. Seperti dengan bronchitis akut, batuk produktif yang berhubungan dengan bronchitis kronis adalah bermanfaat dalam membersihkan paru-paru dari lendir yang berlebihan. Faktanya, dokter anda mungkin bahkan meresepkan expectorant jika batuk anda adalah relatif kering. Bagaimanapun, jika anda mencatat perubahan-perubahan apa saja dalam warna, volume, atau kekentalan dari dahak, anda mungkin mendapat infeksi. Pada kasus itu, dokter anda mungkin meresepkan perawatan 5 sampai 10 hari dengan antibiotik-antibiotik spektrum lebar (broad-spectrum), yang melawan jajaran dari bakteri-bakteri. Jika anda mempunyai berat badan yang lebih, dokter anda mungkin bersikeras bahwa anda melakukan diet untuk menghindari menambahkan beban yang berlebihan pada jantung anda. Jika anda mempunyai COPD (seperti yang ditunjukan oleh tes napas spirometry yang abnormal), banyak dokter-dokter juga meresepkan anticholinergic bronchodilator, obat-obat yang secara sementara membantu melebarkan saluran-saluran udara paru yang menyempit. Bagaimanapun, perawatan yang paling penting dan paling sukses untuk bronchitis kronis dan COPD adalah penghentian merokok. Dokter anda mungkin juga meresepkan steroid-steroid untuk mengurangi peradangan pada saluran-saluran udara.
Pada kasus-kasus yang berat dari bronchitis kronis dengan COPD, jika kemampuan tubuh anda untuk memindahkan oksigen dari paru-paru anda kedalam aliran darah dirintangi secara signifikan, dokter anda mungkin meresepkan terapi oksigen, yaitu pada basis yang terus menerus atau pada basis yang jika diperlukan. Alat-alat penyerah oksigen tersedia secara luas. Jika anda menggunakan tanki oksigen dirumah, pastikan untuk mengambil perhatian yang khusus untuk tidak memaparkan alatnya pada material-material yang mudah terbakar (alkohol dan aerosol sprays, contohnya) atau sumber-sumber dari panas yang langsung, seperti pengering-pengering rambut (hair dryers) atau radiator-radiator.
Jika anda merokok, dokter anda akan mendesak anda untuk berhenti merokok. Studi-studi menunjukan bahwa orang-orang yang menghentikan kebiasaan bahkan pada stadium-stadium yang telah lanjut dari bronchitis kronis dan COPD tidak hanya dapat mengurangi keparahan dari gejala-gejala mereka namun juga meningkatkan pengharapan hidup mereka.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar